Kejagung memeriksa mantan Direktur Utama PT. Pertamina, Nicke Widyawati di kasus dugaan korupsi tata kelola minyak mentah dan produk kilang pada PT Pertamina.
Aset milik tersangka kasus korupsi tata kelola minyak mentah dan produk kilang, Muhammad Kerry Adrianto Riza, anak pengusaha Riza Chalid, disita Kejagung.
Menteri AHY menekankan transformasi logistik untuk Indonesia Emas 2045. Pertamina mendukung modernisasi armada dan peningkatan daya saing industri pelayaran.