Warga Desa Winong, Kecamatan Boyolali Kota, Boyolali, mengeluhkan bau limbah kotoran ayam atau mbelek lencung ayam dari peternakan di wilayah tersebut.
Warga Bendungan Lor, Wates, Kulon Progo, menyulap limbah sampah menjadi ornamen karnaval HUT RI. Limbah itu disulap menjadi gogik hingga perahu raksasa.