Gubernur Khofifah memastikan 4 sektor besar harus siap menyongsong Hari Raya Idul Fitri 1444 H. Di antaranya logistik, kesehatan, tempat wisata dan listrik-BBM.
"Antara lain solusinya penambahan rest area di beberapa titik. Kemudian yang kedua, memperlebar jalan di pintu-pintu masuk rest area," terang Muhadjir.
Kendaraan besar dan angkutan barang dilarang melintas di jalan tol dan non tol di Jawa Barat mulai Senin 17 April 2023. Hal ini demi kelancaar arus mudik.
PT Pertamina (Persero) resmi menurunkan harga BBM nonsubsidi Pertamax Turbo cs di seluruh SPBU. Harga baru tersebut berlaku mulai Sabtu (1/4/2023) lalu.
PT KAI menyiapkan sarana angkutan motor gratis untuk mudik Lebaran tahun ini. Khusus untuk Daop 6 Yogyakarta, angkutan motor disiapkan untuk arus balik.
Kondisi jalan tol saat arus mudik tidak bisa diprediksi. Kalau lagi apes, terus kamu kehabisan bensin di tol tapi rest area masih jauh harus gimana ya?