Lembaga survei Median merilis survei terkait respons WNI terhadap perang di Timur Tengah. Hasil survei menyatakan mayoritas responden tak suka Israel dan AS.
Jika Indonesia ingin menjadi negara maju, maka Polri harus menjadi institusi yang matang secara profesional, kokoh secara moral, dan terbuka terhadap perubahan.
Menteri PPPA Arifatul Choiri Fauzi menyebutkan angka kekerasan terhadap anak dan perempuan di Indonesia sejak Januari sampai Juni 2025 mencapai 13.845 kasus.
Jepang menjadi salah satu negara terburuk memberikan bantuan pada orang asing dalam survei World Giving Index 2024. Survei ini wajib disikapi dengan bijak.
Dengan mengusung tema 'Polri untuk Masyarakat', ekspektasi besar diletakkan di pundak Polri agar mampu menjadi mitra pengayom, pelindung dan pelayan masyarakat.