Pelatih Baru Timnas Indonesia Wanita Satoru Mochizuki menanggapi kondisi sepakbola wanita Indonesia yang tak memiliki kompetisi. Ia akan mengakali situasi itu.
Girona dan Manchester City berpeluang tampil di Liga Champions musim depan. Namun keduanya berada dalam naungan satu perusahaan induk. Akankah diizinkan UEFA?