Peretas NullBulge mengklaim telah mencuri lebih dari satu terabyte data platform obrolan internal Slack Disney. Mereka membocorkan informasi itu secara online.
Sandra Dewi bersaksi dalam sidang korupsi suaminya, Harvey Moeis. Ia membantah tuduhan jaksa dan mengungkapkan kondisi keuangannya yang terpengaruh kasus ini.