Penyanyi Bernadya bersiap ganti imej untuk album terbarunya. Ia ingin tampil berbeda dan merayakan momen terakhir dengan kolaborasi unik di JICAF 2025.
Keberanian wanita ini menikah dengan tidak memakai makeup viral jadi kontroversi. Ada yang mengkritik dan memujinya. Seperti apa pengantin tanpa makeup?