Platform transportasi digital di Indonesia buka-bukaan soal komisi 20% untuk ojol. Beberapa perusahaan bantah potongan di atas itu, menjelaskan alokasi biaya.
KPK mengatakan buron kasus korupsi e-KTP Paulus Tannos telah ditangkap di Singapura. Penangkapan dilakukan oleh pihak Singapura atas permintaan Indonesia.