Open source menjanjikan kemandirian, kedaulatan, dan kebebasan dalam mengadopsi teknologi. Dengan semua keunggulannya, open source menjadi solusi masa depan.
Pemerintah serius untuk bisa menjadi anggota Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi (Organisation for Economic Co-operation and Development/OECD).
Banggar DPR RI mengusulkan ke pemerintah dan BI mencetak uang hingga Rp 600 triliun demi menangkal dampak virus Corona. Pro dan kontra pun tak terhindarkan.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati merespons potensi gugatan yang diajukan PT Freeport Indonesia soal kebijakan bea keluar ekspor konsentrat tembaga.
Sejak rezim Orde Baru tumbang, pascareformasi 1998 sampai sekarang, tampuk pemerintahan di Kabupaten Klaten hanya berkutat pada dua pasangan suami istri.
Pemerintah akan memperluas basis pajak melalui Revisi Undang-Undang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan. Rencananya, pemerintah akan memungut pajak karbon.