Menteri ATR/BPN AHY mengunggah momen lari pagi di Ibu Kota Nusantara atau IKN. Dalam momen lari pagi itu, dia juga sempat bicara terkait pembangunan IKN.
Sidang kabinet paripurna berlangsung di Istana Negara. Sebelum sidang dimulai, ada momen Menteri ATR/BPN AHY bersalaman dengan Kepala Staf Presiden Moeldoko.
Menteri ATR/BPN Agus Harimurti dan menteri lain menikmati malam bersama Jokowi di Big Mall, Samarinda. AHY kagum melihat antusiasme warga saat Jokowi tiba.
Wakil Ketua Komisi III DPR Sahroni dengar kabar eks Panglima TNI Marsekal (purn) Hadi Tjahjanto dilantik jadi Menkopolhukam. Dia menyebut Hadi dilantik besok.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjawab pertanyaan wartawan mengenai apakah akan ada reshuffle kabinet lagi. Jokowi mengatakan reshuffle kabinet sesuai kebutuhan