Wapres Gibran Rakabuming Raka menghormati keputusan PDIP yang memecat dirinya dari keanggotaan partai. Gibran kini berfokus membantu Presiden Prabowo Subianto.
Mahasiswa Malang Raya demo tolak efisiensi anggaran. Massa mencoret dan membakar banner foto Presiden Prabowo Subianto dan Wapres Gibran Rakabuming Raka.
Presiden Prabowo Subianto meninjau dapur atau Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Rawamangun. Prabowo melihat proses penyajian makan bergizi gratis.