PT KAI memberikan alternatif layanan transportasi darat khususnya KAJJ. Mulai hari ini, Stasiun Cikarang akan melayani penumpang dengan tujuan jarak jauh.
Bertambahnya kasus COVID-19 serta munculnya varian Omicron belum berpengaruh pada okupansi kereta api di Solo. Jumlah penumpang di Stasiun Balapan masih stabil.