Perusahaan Indonesia, Republikorp, dan Turki, Aselsan, membentuk joint venture PT Republik Aselsan Indonesia untuk produksi sistem komunikasi taktis lokal.
Pemkab Bogor telah menyiapkan logistik kebutuhan pokok dan perlengkapan darurat. Seluruh persediaan ini tersimpan rapi di gudang milik BPBD dan Dinas Sosial.
"Karena dalam surat edaran Pak Gubernur itu kan berpotensi melanggar hak anak. Terutama labelling dan non-diskriminasi," ujar Wakil Ketua KPAI Jasra Putra.