DPR percepat revisi UU Lalu Lintas, usulkan pembebasan PNBP untuk perpanjangan SIM B1 dan B2. Juga dorong subsidi perumahan dan akses pendidikan bagi pengemudi.
Pemerintah akhirnya tegas. Mulai Januari 2026, semua game online yang tidak memiliki rating resmi dari Indonesia Game Rating System (IGRS) akan terkena sanksi.
Luas lahan sawah di Bali berkurang 6.522 hektare dalam lima tahun, menurut BPS. Penurunan ini berdampak pada produksi padi yang diperkirakan turun 3,24% di 2025
Menjelang Lebaran, permintaan parsel hias yang cantik dan kreatif mengalami lonjakan. Perajin parsel di Lamongan mengaku penjualan mereka naik 2 kali lipat.