Proyek galian di Jl Letjen MT Haryono, Jakarta Selatan, menyebabkan lalu lintas arah Cawang macet panjang. Warga berharap agar proyek tersebut cepat selesai.
Luhut mengungkap mulai 17 Agustus pembelian BBM subsidi akan dibatasi agar lebih tepat sasaran. Akankah pembelian Pertalite jadi dibatasi berdasarkan cc mobil?
Pemerintah akan menyelenggarakan upacara peringatan Hari Lahir Pancasila 2024. Ini susunan acara hingga lokasi upacara peringatan Hari Lahir Pancasila 2024.