Persiraja Banda Aceh menjadi korban pertama sengitnya persaingan BRI Liga 1 2021/2022 menjelang berakhirnya musim. Sejumlah tim masih berjuang untuk selamat!
Persib Bandung bersaing ketat dengan Bali United di papan atas klasemen sementara BRI Liga 1. Maung Bandung bakal buat Serdadu Tridatu tak nyaman di puncak.
Per Februari 2022, agen laku pandai yang ditujukan untuk menjangkau masyarakat hingga di daerah terpencil ini pun jumlahnya telah menembus 524.583 agen.
Irfan Jauhari disebut tak percaya diri bermain sebagai striker. Kenyataannya, ia malah moncer dengan mencetak empat gol bersama Persija Jakarta di BRI Liga 1.
Kemenangan Bali United atas Arema FC menutup peluang dua klub menjadi juara BRI Liga 1. Kini saingan Serdadu Tridatu tinggal Persib Bandung dan Bhayangkara FC.