Korlantas Polri akan meningkatkan pengamanan di jalan tol hingga arteri saat arus balik Lebaran 2025 sesuai instruksi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Anggota DPR RI Alamuddin Dimyati Rois meninggal dunia setelah menjalani perawatan di RS akibat kecelakaan di Tol Pemalang. Jenazahnya diantar ke Kendal.
Kemacetan terjadi di sejumlah titik jalan di Tol Japek saat puncak arus mudik Lebaran 2024 pagi ini. Kemacetan terjadi mulai di titik Km 55 arah Jakarta.
Kemacetan 40 km di jalur Situbondo-Banyuwangi akibat keterbatasan dermaga. Gubernur Jatim minta penambahan kapal, namun Gapasdab sarankan revitalisasi dermaga.
H-1 menjelang Lebaran, Terminal Alang-Alang Lebar di Palembang sepi dari pemudik. Hanya terlihat sejumlah pemudik yang baru mendapatkan kesempatan untuk mudik.
Rombongan relawan kemanusiaan dari Banten terhambat pungli Rp 100 ribu oleh oknum dishub di Palembang saat membawa bantuan untuk korban bencana di Aceh.