Saat ditanya apakah pemecatannya oleh PDIP terkait kritik yang dilontarkannya, Tia menyebut tak tahu pasti. Dia mengaku enggan berspekulasi mengenai hal itu.
KPK menahan seorang tersangka kasus dugaan korupsi Bandung Smart City bernama Yudi Cahyadi. Yudi merupakan anggota DPRD Kota Bandung periode 2019-2024.
Polda Metro Jaya keluarkan surat perintah penyelidikan dugaan pertemuan Wakil Ketua KPK Alexander Marwata dengan eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto.