Cuaca ekstrem membuat tanah longsor terjadi di Nganjuk. Longsoran tanah di Desa Bendolo, Kecamatan Sawahan, menimpa rumah warga, Parni (50) hingga rusak.
Hujan deras di Makassar menyebabkan Waduk Tunggu Pampang naik status siaga. Elevasi air mencapai +2.28 meter, dengan potensi cuaca ekstrem hingga 12 Desember.
THP Kenjeran masih jadi salah satu destinasi wisata favorit di Surabaya untuk berlibur. Terbukti, ada 8 ribu pengunjung saat long weekend Isra Mikraj-Imlek 2025
Perubahan cuaca ekstrem membuat anak rentan terhadap penyakit, salah satunya terpapar virus Influenza. Banyak anak yang dirawat di RS dan mengalami komplikasi.
Presiden Prabowo Subianto berinovasi dengan Sekolah Rakyat untuk mengatasi kemiskinan. Gagasan ini berfokus pada pendidikan dan pemberdayaan kaum duafa.