Bupati Bekasi Ade Kuswara dan ayahnya, HM Kunang, kompak kena OTT KPK. HM Kunang ternyata pernah menyebut Ade sosok anak yang berdedikasi membantu orang tua.
Setelah tampil cemerlang di SEA Games Thailand, atlet tenis Indonesia Christopher Rungkat langsung mengalihkan fokusnya ke persiapan Davis Cup dan Asian Games.
Perdebatan muncul mengenai Situs Megalitikum Gunung Padang. Arkeolog berbeda pendapat, ada yang menyebutnya punden berundak, ada pula yang menganggap piramida.
Polrestabes Palembang siapkan 808 personel untuk pengamanan Natal dan Tahun Baru. Ada 20 pos di lokasi strategis untuk atasi kemacetan dan gangguan Kamtibmas.
Objek wisata Guci di Tegal rusak akibat banjir bandang. Perbaikan fasilitas pemandian air panas ditargetkan rampung dalam tujuh hari menjelang libur Nataru.