Menteri BUMN Erick Thohir mendorong santri menjadi wirausahawan tangguh. Ia meyakini, santri santripreneur dan muslimpreneur merupakan penggerak industri halal.
Hendropriyono menilai tindakan mematikan kandungan biologis untuk berkembang biak yang ada di dalam raga setiap mahluk, merupakan penentangan hukum alam.
Munarman kembali emosional dalam persidangan perkara dugaan terorisme. Dia memberondong saksi dengan beragam pertanyaan mengenai dakwaan yang ditujukan padanya.
Santri Gontor meninggal diduga dianiaya oleh sesama santri. Awal mula kasus ini baru terungkap saat orang tua korban mengadu ke Hotman Paris dan viral.
Jaksa singgung perihal pasal yang didakwakan pada Munarman dalam perkara terorisme. Pasal yang disinggung jaksa itu memuat hukuman maksimal, yaitu pidana mati.