Polda Metro Jaya luncurkan program 'Jaga Laut Jakarta' dengan 1.000 nelayan untuk tingkatkan keamanan perairan. Kapolda serahkan bantuan dan catat rekor MURI.
Pengembang perumahan di Jabodetabek akan banyak yang fokus pada proyek rumah mewah tahun depan. Segini harga rumah mewah di pinggiran Jakarta sekarang.
Direktur Lokataru Delpedro Marhaen ditahan bersama lima tersangka lain karena penghasutan aksi anarkis. Tim advokasi pertimbangkan penangguhan penahanan.
Penyelundupan 4.354 burung digagalkan BKSDA Bengkulu-Lampung dan FLIGHT Protecting Birds. Penggagalan tersebut terjadi di ruas Tol Terbanggi-Bakauheni KM 136.
BRIN menemukan mikroplastik dalam air hujan di Jakarta, dengan potensi penyebaran ke daerah lain. Penelitian ini mengungkap dampak lingkungan yang lebih luas.