detikSulsel
43 Warga di Gorontalo Diduga Keracunan Usai Santap Makanan Acara Tahlilan
43 warga Gorontalo diduga keracunan makanan usai acara tahlilan. Korban mengalami gejala serius dan dirawat di rumah sakit. Pengujian makanan dilakukan.
Selasa, 27 Mei 2025 19:30 WIB