BMKG memprediksi cuaca dan suhu di Makassar hari ini, 15 Agustus 2025. Cuaca diprediksi cerah berawan pada siang hari dan suhu hari ini berkisar antara 25-32°C.
Penantian panjang Abdul Hafiz akhirnya berbuah manis. Atlet lempar lembing asal Sumatera Utara itu sukses mempersembahkan medali emas SEA Games 2025 Thailand.
Pemprov Jatim gelar Operasi Modifikasi Cuaca untuk mengurangi dampak erupsi Gunung Semeru. Kolaborasi dengan BNPB dan BMKG berlangsung hingga 30 November.