Banyak orang menganggap konsumsi tempe mentah lebih sehat. Namun dokter ini menjelaskan tempe goreng tak selamanya jadi pilihan buruk. Begini faktanya.
Wanita ini membuat keju dengan cara yang tak biasa. Ia menambahkan semut panggang ke dalam keju dan tak disangka, kreasi tersebut berhasil mendapat penghargaan.
Tren masak sehat dari rumah kian diminati keluarga urban. Air fryer makin dilirik karena dinilai praktis, efisien, dan mendukung gaya hidup sehat sehari-hari.
Danau wisata di Pont-L'Eveque, Normandia, Prancis, mengalami penurunan jumlah pengunjung secara drastis hingga 95% setelah ditemukan wabah sianobakteri.