Gubernur Bali Wayan Koster menyambut Menhan RI Sjafrie Sjamsoeddin di Bandara Ngurah Rai. Kunjungan ini memperkuat sinergi keamanan dan pariwisata Bali.
Pekanbaru 10K 2025 sukses diikuti 5.000 pelari, mempromosikan gaya hidup sehat dan lingkungan. Wali Kota menekankan keselamatan peserta dan kebersihan kota.
Kapolda Metro Jaya Irjen Asep Edi Suheri menekankan pengamanan unjuk rasa di DPR harus humanis dan profesional. 8.340 personel dikerahkan untuk aksi Hari Tani.
Kabar baik terkait situasi karhutla di Bumi Lancang Kuning. Titik hotspot yang tadinya mencapai ratusan, kini berkurang signifikan dan tinggal 33 titik.