Tertundanya imunisasi rutin selama pandemi menempatkan 25 juta anak di bawah ancaman polio, campak dan rubella. Paling banyak ditemukan di India dan Indonesia.
Kebijakan Pemerintahan Jokowi mempercepat pembangunan infrastruktur dan penyederhanaan regulasi investasi telah signifikan menciptakan pemerataan pembangunan.
Berbeda dari pasien kebanyakan bergejala relatif ringan, wanita ini mengalami gejala aneh saat BA.5. Ia mengisahkan, tubuhnya kaku layaknya 'ditabrak bus'.
Menkes Budi Gunadi Sadikin mengungkap data terbaru kasus anak gagal ginjal akut misterius di Indonesia sudah ada 241 pasien. Ada 133 kasus meninggal dunia.
Kasus COVID-19 di Surabaya meningkat dan vaksinasi adalah salah satu cara menjaga imun. Warga yang ingin vaksin saat weekend bisa datang ke-4 puskesmas ini.