Masalah tanah ibunda Nirina Zubir bertambah. Muncul pembeli tanah dari mantan ART ibu Nirina yang tak terima sertifikat dibatalkan oleh Kanwil BPN DKI Jakarta.
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono disebut menyetujui perubahan konstruksi Tol Layang MBZ dari beton ke baja dalam persidangan kasus dugaan korupsi Tol Layang MBZ.
KPK menyatakan kasasi atas putusan PT DKI yang menguatkan vonis hukuman 4,5 tahun bui untuk pengacara eks Gubernur Papua Lukas Enembe, Stefanus Roy Rening.
Febri dan teman-temannya bergandengan satu sama lain saat antre. Petugas Istana pun memberikan jalur prioritas untuk Febri dan teman-temannya ke antrean depan.