Polres Serang dan Pemkot Serang sidak ke beberapa distributor minyak goreng di Serang. Mereka meminta para distributor tak menimbun minyak goreng di gudang.
Emak-emak di Bandung murka karena harga minyak goreng kemasan naik. Minyak goreng kini melimpah, tapi harga untuk kemasan dua liter mencapai Rp 47.900.