Purnomo Yusgiantoro menjelaskan keuntungan Indonesia bergabung dengan BRICS, termasuk peluang energi dari Brasil, Rusia, India, China, dan Afrika Selatan.
Menteri Satryo Brodjonegoro mengingatkan tantangan kerja akan meningkat akibat AI. Calon pekerja perlu soft skills seperti komunikasi dan etos kerja tinggi.
Glodok Plaza terbakar pada Rabu (15/1/2025). Mal ini merupakan mal legendaris di Jakarta yang berdiri sejak 1977, terkenal sebagai pusat alat elektronik.