detikJabar
Polisi Tangani Kasus Bocah Dipaksa Berkelahi-Disundut Rokok
Polres Sukabumi Kota tangani laporan kasus dugaan bullying kepada bocah SD di Kota Sukabumi. Dalam kasus ini, korban dipaksa berkelahi hingga disundut rokok.
Sabtu, 07 Mei 2022 09:00 WIB