Bek Timnas Indonesia, Dean James, menerima kartu merah saat Go Ahead Eagles tumbang di markas Heracles. Ini menjadi kali pertama dia diusir dari lapangan.
FIFA menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah FIFA Series 2026, memberikan kesempatan bagi Timnas untuk bertanding melawan tim dari berbagai konfederasi dunia.