PDIP merespons anggapan debat perdana Pilgub Jakarta 2024 masih normatif. PDIP memandang justru penampilan debat pertama Pramono-Rano fokus terhadap solusi.
Elektabilitas Anies dinilai tak bisa diwariskan begitu saja, apalagi dengan paslon yang diusung oleh partai yang 'bermusuhan' dengan Eks Gubernur Jakarta itu.