detikBali
Ramai Dukungan untuk Sukena yang Terjerat Hukum gegara Pelihara Landak
Warganet ramai-ramai bersolidaritas memberi dukungan untuk I Nyoman Sukena yang terancam lima tahun penjara lantaran memelihara landak Jawa.
Selasa, 10 Sep 2024 09:59 WIB