detikFinance
Banyak Maskapai Batalkan Perjalanan ke Timur Tengah Imbas Iran Vs Israel
Maskapai AS menangguhkan penerbangan ke Timur Tengah akibat konflik Iran-Israel yang memanas. Delta, United, dan American Airlines setop jadwal penerbangan.
Jumat, 20 Jun 2025 14:18 WIB