detikSulsel
Pencarian Iptu Tomi di Hutan Bintuni Tak Berbuah Hasil, Operasi SAR Ditutup
Polda Papua Barat resmi menutup operasi SAR pencarian Iptu Tomi Samuel Marbun setelah 10 hari. Kapolda mengajak masyarakat untuk tetap empati dan bijaksana.
Kamis, 01 Mei 2025 17:54 WIB