detikJatim
Bawaslu Bondowoso Sebut Kebakaran Kantor Sekretariat PPK Bukan Pidana Pemilu
Bawaslu menyebut pembakaran kantor sekretariat PPK di Pakem, Bondowoso bukan masuk pidana pemilu, tapi umum. Ini didasarkan pada investigasi yang dilakukan.
Kamis, 04 Jan 2024 19:55 WIB