Sejumlah wilayah Arab Saudi utara turun salju, salah satunya di Pegunungan Jabal Al-Lawz yang sudah berubah jadi negeri musim dingin dan jadi destinasi wisata.
Pelabuhan Boom Baru tidak beroperasi untuk angkutan penumpang selama Natal dan Tahun Baru 2026 akibat cuaca ekstrem, namun rute akan dibuka kembali Januari.
BMKG memperingatkan cuaca ekstrem di Bali pada 11-18 Desember 2025 akibat bibit siklon tropis. Warga diminta waspada terhadap banjir dan gelombang tinggi.
Pemkot Mataram imbau warga dan wisatawan menjauhi pantai selama cuaca ekstrem 11-13 Desember 2025. Peringatan terkait potensi bencana hidrometeorologi.
Walhi Jateng menyoroti banjir bandang di Pemalang yang membawa gelondongan kayu. Fenomena itu dinilai indikasi kuat adanya deforestasi di lereng Gunung Slamet.