Prabowo telah meresmikan 166 sekolah rakyat. Prabowo bakal melanjutkan kunjungannya ke Balikpapan dan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan Timur.
Presiden Prabowo Subianto menggelar Ratas di Hambalang, membahas penguatan industri garmen, investasi otomotif, dan proyek hilirisasi senilai USD6 miliar.
Fasilitas RFCC Complex di Kilang Balikpapan mendukung modernisasi Pertamina, memproduksi BBM Euro 5 dan petrokimia, serta memperkuat ketahanan energi nasional.