Kiky Saputri dan Muhammad Khairi tengah berbahagia. Mereka baru saja dikaruniai anak pertama pada 20 Februari lalu dan diberi nama Kayesha Nadya Khairi.
Menjelang Lebaran, media sosial ramai soal imbauan untuk jangan menyentuh bahkan mencium anak atau bayi tanpa izin orang tua. Begini pandangan dari dokter anak.
Safari Ramadan adalah kegiatan rutin tahunan yang dilakukan langsung oleh manajemen untuk memastikan kelancaran operasional selama periode libur Lebaran.
Kapolres Ngada nonaktif, AKBP Fajar, dikenakan sanksi penempatan khusus di Mabes Polri akibat kasus pencabulan anak dan narkoba. Penyidikan masih berlangsung.
Kerangka anak berusia 29 ribu tahun ditemukan di gua negara tetangga Indonesia. Awalnya ditemukan lukisan gua di situs itu sebelum kerangka anak ditemukan.
Kementerian Pendidikan menetapkan aturan baru upacara bendera, mewajibkan Ikrar Pelajar Indonesia dan lagu Rukun Sama Teman guna tingkatkan nasionalisme