Ketua Fraksi Partai Demokrat, Ibas, minta maaf terkait isu tunjangan DPR. Ia siap evaluasi dan mendengarkan aspirasi masyarakat untuk situasi yang lebih baik.
Layanan MRT rute Lebak Bulus - Bundaran HI Bank Jakarta akan diberlakukan mulai pukul 11.00 WIB. Namun, kereta tidak berhenti di Stasiun Istora Mandiri.
LBH Surabaya melaporkan 43 pendemo ditangkap Polrestabes Surabaya. Mereka disebut mengalami kekerasan dan penolakan bantuan hukum. Beberapa sudah dibebaskan.