Indonesia tanpa wakil di final Thailand Open 2025. Itu setelah ganda campuran Amri Syahnawi/Nita Violina Marwah takluk dari Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping.
Tiga bandara di Indonesia, termasuk Bandara SMB II Palembang, kembali berstatus internasional per April 2025. Keputusan ini disambut antusias oleh masyarakat.