Mesir, Yordania dan Qatar mengecam keras pernyataan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu soal rencana untuk memindahkan warga Palestina dari Gaza.
Ketua Fraksi PPP DPRD Jabar, Zaini Shofari, soroti ketimpangan infrastruktur antara Jabar utara dan selatan. Ia minta perhatian lebih dari pemerintah pusat.
Polres Bogor bersama pihak terkait melakukan penanganan banjir bandang di Desa Bojong Kulur, Kabupaten Bogor. Para korban banjir juga diberi bantuan sosial.
Monyet liar menyerang Desa Klungkung, Jember, melukai lima warga. Penangkapan monyet dilakukan setelah warga resah. Bupati berikan bantuan sembako untuk korban.