detikFinance
Kementerian ESDM Ubah Rencana Lelang 10 Wilayah Tambang, Ini Rinciannya
Kementerian Sumber Daya Mineral (ESDM) mengumumkan perubahan rencana lelang Wilayah Izin Usaha Pertambangan (WIUP) untuk mineral logam dan batubara.
Kamis, 19 Okt 2023 12:22 WIB







































