Harga emas Antam 24 karat naik tajam menjadi Rp 1.560.000 per gram, rekor tertinggi. Kenaikan ini menarik minat investasi di tengah ketidakpastian ekonomi.
Ada kejutan dari eks bintang Italia Francesco Totti. Pemain ikonik AS Roma itu mempertimbangkan kembali bermain sepakbola profesional di usia 48 tahun.
Aminullah Usman-Isnaini menjadi pasangan kedua yang mendaftar ke KIP Kota Banda Aceh. Pasangan ini diusung empat partai nasional serta dua partai partai lokal.