Mayat wanita ditemukan dalam kondisi tangan dan kaki terikat serta kepalanya tertutup plastik hitam di Perumahan Kota Bale Agung Desa Saradan, Pemalang.
Stasiun Pasar Senen ramai dipadati pemudik siang ini. Mereka memilih curi start mudik lebih awal agar punya lebih banyak waktu berkumpul bersama keluarga.
Polda Metro Jaya menangkap pelaku penusukan di perlintasan rel kereta api Tanah Abang, Jakarta Pusat. Pelaku penusukan adalah pria bernama Mika Febianto (26).
Bank Indonesia (BI) mengadakan program penukaran uang Rupiah atau penukaran uang baru untuk momentum Lebaran 2024. Cek jadwal hingga tata cara penukarannya!