Dua rumah kayu dan empat bedeng di Jalan Slamet Riadi, Lorong Karang Kuang, Kelurahan 10 Ilir, Palembang terbakar. Warga masih berjibaku memadamkan api.
Mobil yang kerap digunakan Supriyani, guru honorer yang dituduh menganiaya siswanya di Konawe Selatan diduga ditembak OTK. Tak ada korban jiwa dari insiden itu.
Anies Baswedan berangkat ke DPP PDIP untuk diumumkan maju Pilgub Jakarta 2024 siang ini. Sebelum berangkat, Anies berpamitan kepada sang Ibunda, Aliyah Rasyid.
LANY sukses menggelar konser "a beautiful blur" di Jakarta, menghibur penonton dengan lagu-lagu emosional dan interaksi hangat. Pengalaman tak terlupakan!