Lima pelaku yang kerap melakukan aksi pungli di Simpang Tol Keramasan, Ogan Ilir, ditangkap polisi. Saat ini para pelaku masih dalam pemeriksaan petugas.
Mantan personel grup KPop WINNER, Nam Taehyun ditangkap karena kasus menyetir dalam keadaan mabuk. Dia belum lama dibebaskan dari penjara karena kasus narkoba.
Polresta Malang Kota mendalami dugaan pelecehan oleh dokter YA. Dua saksi telah dimintai keterangan, dan polisi mengumpulkan bukti dari TKP di Persada Hospital.
Polisi membentuk tim khusus untuk memburu pelaku penembakan remaja DP di Belawan. Kapolres memberikan ultimatum agar pelaku menyerahkan diri dalam 2x24 jam.