BMKG mengeluarkan peringatan dini potensi gelombang tinggi melanda sejumlah wilayah di Kepri. Peringatan ini berlaku mulai 28 November hingga 1 Desember 2025.
Cek kalender Jawa bulan November 2025 lengkap dengan weton, hari pasaran, dan tanggal hijriah. Ketahui juga perubahan bulan Jumadilawal ke Jumadilakir.
Jafar Hidayatullah/Felisha Alberta Nathaniel sukses melangkah ke final Taipei Open 2025. Ini memastikan satu gelar untuk Indonesia dari ganda campuran.