Kemenag menerbitkan KMA tentang Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) Reguler 1444 H dan Penggunaan Nilai Manfaat. Pelunasan dibuka mulai Selasa 11 April 2023.
Tahun 2023 ini, sebanyak 38.783 calon jamaah haji dari Jawa Barat akan berangkat 24 Mei mendatang. Ini jadwal pemberangkatan jemaah haji Jabar dari 72 kloter.